Sabtu, 21 Maret 2009

Dampak lingkungan kotor

Selain dari hal di atas dampak dari lingkungan yang tidak bersih adalah mengenai keindahan. Lingkungan yang kotor memiliki pemandangan yang tidak nyaman. Sampah-sampah yang berhamburan menjadikan lingkungan jelek untuk dipandang. Apabila lingkungan yang kotor itu adalah pekarangan rumah, maka orang-orang yang lewat di depan pekarangan rumah itu akan memiliki kesan yang jelek. Mereka beranggapan bahwa lingkungan ini sangat kumuh Jeleknya lagi mungkin mereka akan berpikiran bahwa pemilik pekarangan rumah tersebut adalah orang-orang yang pemalas dan tidak peduli dengan lingkungan. Orang-orang yang ingin bermain ke rumah kita pun akan mengurungkan niatnya karena tidak mampu dengan keadaan lingkungan yang kotor.

Tidak ada komentar: